Share to Facebook

Saturday, November 29, 2008

Uji Kompetensi PC Jaringan Lulus Semua

Selamat buat adek-adek kakak kelas XI TKJ SMK Labor yang mungil-mungil dan asoi-asoi atas keberhasilannya dalam mengikuti Uji Kompetensi Mata Pelajaran PC Jaringan, mudah-mudahan dengan adanya sistem belajar tutor bisa lebih meningkatkan semangat belajar adek-adek sekalian dan dapat terus aktif berkreasi dan mau menambahkan ilmunya dengan usahanya sendiri. Jangan lupa untuk Senen depan kita akan melaksanakan Uji Kompetensi Selanjutnya (Windows Server 2003). Mudah-mudahan apa yang sudah kakak terangkan dan praktekkan didepan kelas bisa diulang kembali dirumah, dan kakak harapkan adek-adek kakak sudah mempelajari semuanya dari awal dan dapat memperoleh nilai yang bagus untuk Uji Kompetensi besok. Selamat belajar...

Comments :

0 Comments to “Uji Kompetensi PC Jaringan Lulus Semua”

 

Copyright © 2014 by Tengku Khairil Ahsyar